
Webinar “When Strategic Communication Meets Computation: Opportunities, Challenges, and Pitfalls”
Pandemi menyebabkan metode komputasional semakin marak diaplikasikan untuk mengatasi keterbatasan tatap muka dan mobilitas. Hal ini secara langsung maupun tidak langsung berpengaruh dalam proses strategi komunikasi, terutama dalam kebutuhan marketing perusahaan yang sebelumnya sangat membutuhkan interaksi secara langsung. Lalu, bagaimana memaksimalkan metode komputasional dalam kajian komunikasi strategis?
Magister Ilmu Komunikasi Universitas Multimedia Nusantara (MIK UMN) akan mengadakan Webinar yang secara khusus membahas hal ini. Bertajuk “When Strategic Communication Meets Computation: Opportunities, Challenges, and Pitfalls”, webinar ini akan diadakan pada:
– Kamis, 7 Juli 2022
– Pukul 16.00 – 17.30 WIB
– Pendaftaran: bit.ly/webinar-magisterumn .
Webinar ini menghadirkan Dr. Eriyanto, M.Si. dari Universitas Indonesia dan Dr. A. R. Berto, M.Si. dari Universitas Multimedia Nusantara sebagai pembicara.
Pendaftaran Webinar ini sama sekali tidak dipungut biaya. Ajak rekan Anda dan dapatkan E-Sertificate, Doorprize Voucher OVO, serta Special Admission Registration Fee untuk program MIK UMN. Sampai jumpa!
#WebinarKomunikasi #WebinarMIKUMN #MagisterIlmuKomunikasi #UniversitasMultimediaNusantara #universitasmultimedianusantara #umn #magisterkomunikasi #gelarmaster #kuliahS2 #lulusS2 #KuliahdiUMN #ilmukomunikasi #MIKUMN